Mengapa Kematian Menjadi Nasihat Terbaik?

nasihat mati

Coba kita sejenak merenung. Dulu kakek buyut kita ada, sekarang sudah tiada mendahului kita, sahabat dekat dan jauh perlahan pergi juga meninggalkan kita. Sebagian kita mungkin sudah kehilangan suami,anak, ibu dan bapaknya. Berarti kematian ini pasti datangnya. Ada tidak adanya pandemi. Seperti dalam firman Allah di Al Qur'an surat Al Anbiya ayat 35. "Setiap yang bernyawa akan merasakan mati. Kami akan menguji kamu dengan keburukan dan kebaikan sebagai cobaan. Dan kamu akan dikembalikan hanya kepada Kami".

Oleh:Ummu Fillah

Coba kita sejenak merenung. Dulu kakek buyut kita ada, sekarang sudah tiada mendahului kita, sahabat dekat dan jauh perlahan pergi juga meninggalkan kita. Sebagian kita mungkin sudah kehilangan suami,anak, ibu dan bapaknya. Berarti kematian ini pasti datangnya. Ada tidak adanya pandemi. Seperti dalam firman Allah di Al Qur'an surat Al Anbiya ayat 35. "Setiap yang bernyawa akan merasakan mati. Kami akan menguji kamu dengan keburukan dan kebaikan sebagai cobaan. Dan kamu akan dikembalikan hanya kepada Kami".

Pertanyaan mengapa kematian menjadi nasehat terbaik? Tidak lebih agar kita senantiasa mengingat tujuan hidup kita. Untuk apa diciptakan? Bagaimana kita dalam kehidupan? Mau kemana setelah kehidupan/kematian.?

Jadi tujuan kita diciptakan sudah Allah sebutkan di Al Qur'an surat adz dzariyat, ayat 56 "Aku tidak menciptakan jin dan manusia kecuali untuk beribadah kepada Ku".

Diusia kita yang sekarang ini, sudahkah kita menjadi hamba Allah sesuai penciptaan nya? Sudahkah amal kita lebih banyak daripada dosa kita? Sudahlah kita renungkan bahwa kematian sudah pasti datangnya dan tidak akan mundur walau sedetikpun? Inilah mengapa kematian menjadi nasehat bagi kita agar kita kembali kepada Allah sebaik baik penghambaan. Karena kita tidak akan pernah tahu kapan ajal itu menjemput kita. Dan sebaik baik tempat kembali adalah surga. Jadi jangan terlena dengan kenikmatan dunia yang semu. Dunia ladang kita untuk mencari bekal kesana. Kampung akhirat.

Semoga saudara, kerabat,para guru, ustad dan ustadzah yang mendahului kita diterima amal sholihnya,diampuni segala dosa dan khilaf dan Allah jadikan surga tempat terbaik untuk kembali. Aamiin ya Rabb.

Wallahu a'lam ❤️

COMMENTS

Name

afkar,5,agama bahai,1,Agraria,2,ahok,2,Analysis,52,aqidah,9,artikel,13,bedah buku,2,bencana,23,berita,49,berita terkini,228,Breaking News,8,Buletin al-Islam,13,Buletin kaffah,54,catatan,5,cek fakta,2,Corona,122,curang,1,Dakwah,42,demokrasi,52,Dunia Islam,2,Editorial,4,Ekonomi,191,fikrah,7,Fiqih,16,fokus,3,Geopolitik,11,gerakan,5,Hukum,92,ibroh,17,Ideologi,70,Indonesia,1,info HTI,10,informasi,1,inspirasi,32,Internasional,3,islam,192,Kapitalisme,23,keamanan,8,keluarga,52,Keluarga Ideologis,2,kesehatan,84,ketahanan,2,khi,1,Khilafah,290,khutbah jum'at,3,Kitab,3,klarifikasi,4,Komentar,76,komunisme,2,konspirasi,1,kontra opini,28,korupsi,40,Kriminal,1,Legal Opini,17,liberal,2,lockdown,24,luar negeri,50,mahasiswa,3,Medsos,5,migas,1,militer,1,Motivasi,3,muhasabah,17,Musibah,4,Muslimah,89,Nafsiyah,9,Naratif Reflektif,1,Nasihat,9,Nasional,2,Nasjo,12,ngaji,1,Opini,3587,opini islam,88,Opini Netizen,1,Opini Tokoh,102,ormas,4,Otomotif,1,Pandemi,4,parenting,5,Pemberdayaan,1,pemikiran,20,Pendidikan,114,Peradaban,1,Peristiwa,12,pertahanan,1,pertanian,2,politik,325,Politik Islam,14,Politik khilafah,1,propaganda,5,Ramadhan,5,Redaksi,3,remaja,14,Renungan,5,Review Buku,5,rohingya,1,Sains,3,santai sejenak,2,sejarah,70,Sekularisme,5,Sepiritual,1,skandal,3,Sorotan,1,sosial,67,Sosok,1,Surat Pembaca,1,syarah hadits,8,Syarah Kitab,1,Syari'ah,46,Tadabbur al-Qur’an,1,tahun baru,2,Tarikh,2,Tekhnologi,2,Teladan,7,timur tengah,32,tokoh,49,Tren Opini Channel,3,tsaqofah,8,tulisan,5,ulama,5,Ultimatum,7,video,1,
ltr
item
Tren Opini: Mengapa Kematian Menjadi Nasihat Terbaik?
Mengapa Kematian Menjadi Nasihat Terbaik?
nasihat mati
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg_E9-8498BSCFRsF3qvc_x59epUnqDC-q_SjY9hrKbOq9nkD-JlGHXZRtymuKWrfT66G1WDS8d1A2yTE-awGfRn8s-sqAic2WQVKexMuwrlAWEhgl3aQ6SapjjH2CJbY0atdl-m10hxZU/w640-h452/PicsArt_08-05-11.32.38_compress42.webp
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg_E9-8498BSCFRsF3qvc_x59epUnqDC-q_SjY9hrKbOq9nkD-JlGHXZRtymuKWrfT66G1WDS8d1A2yTE-awGfRn8s-sqAic2WQVKexMuwrlAWEhgl3aQ6SapjjH2CJbY0atdl-m10hxZU/s72-w640-c-h452/PicsArt_08-05-11.32.38_compress42.webp
Tren Opini
https://www.trenopini.com/2021/08/mengapa-kematian-menjadi-nasihat-terbaik.html
https://www.trenopini.com/
https://www.trenopini.com/
https://www.trenopini.com/2021/08/mengapa-kematian-menjadi-nasihat-terbaik.html
true
6964008929711366424
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy